Pekanbaru,sorotkabar.com– Gubernur Riau (Gubri) Abdul Wahid menegaskan komitmennya untuk mendorong pertumbuhan ekonomi provinsi dari 3,5 persen menjadi 8 persen. Target ini sejalan dengan kebijakan nasional yang telah ditetapkan Presiden RI, Prabowo Subianto.